Tuesday 13 March 2018

PERAWATAN TALI PUSAT

Sebagian ibu muda masih sangat takut untuk melakukan perawatan tali pusat, padahal ini sangat penting dalam proses perawatan bayi. jika kita salah dalam melakukan perawatan tali pusat dapat berakibat Infeksi pada tali pusat dan ini bisa berakibat fatal

berikut adalah cara melakukan perawatan tali pusat
alat:

  • kasa steril
  • air matang  hangat 

caranya :

  1. cuci tangan memakai air mengalir dan sabun
  2. buka tali pusat yang telah kotor
  3. bersihkan tali pusat dengan kasa steril dan air matang hangat
  4. bungkus kembali dengan kasa steril


dulu perawatan tali pusat memang mekai alkohol , namun seiring berkembangnya jaman dan dari hasil penelitian alkohol 70% tidak di gunakan lagi dengan alasan alkohol akan menguap dan akan hanya tertinggal airnya sja . ini justru akan memrlambat proses pengeringan tali pusat.
  demikian semoga bermanfaat


Kiss and Love 
"Bidan Istianah"

No comments:

Post a Comment